7 Lagu Kpop yang Terinspirasi Masa Sulit Pandemi Covid-19, BTS Tak Mau Ketinggalan

- 30 Juni 2021, 11:11 WIB
BTS dan penyanyi Kpop lain membuat lagu mengenai masa pandemi Covid-19.
BTS dan penyanyi Kpop lain membuat lagu mengenai masa pandemi Covid-19. /Kolase/Allkpop

6. TXT: If We Lost the Summer

Lahu dari TXT berjudul “If We Lost the Summer” menjadi salah satu lagu yang paling banyak didengarkan para anak muda dari kalangan gen Z.

Generasi ini merupakan salah satu populasi yang kehilangan interaksi sosial paling banyak selama karantina di masa pandemi Covid-19.

Video musiknya menampilkan banyak tren Y2k dan retro seperti tato palsu, jepit rambut berkilauan, dan cetakan macan tutul yang terinspirasi oleh platform berbagi video pendek TikTok dan menangkap semangat di momen penuh tekanan ini.

7. BTS: Life Goes On

Selanjutnya tak ketinggalan lagu “Life Goes On” dari BTS yang dikutip oleh banyak orang sebagai lagu utama yang membawa mereka melewati titik terendah di masa karantina dan isolasi.

“Life Goes On” memperoleh sekitar 72 juta penayangan dalam dua puluh empat jam pertama, menjadikannya video YouTube kelima yang paling banyak dilihat dalam sehari.***

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini