Daftar 7 Rekor Baru di PON Papua 2021, Rio Maholtra Gulung Catatan Lari Gawang Milik Eli Zakaria

- 7 Oktober 2021, 06:32 WIB
Rio Maholtra gulung catatan lari gawang milik Eli Zakaria
Rio Maholtra gulung catatan lari gawang milik Eli Zakaria /Instagram pribadi Rio Maholtra/@saltmantis

PONOROGO TERKINI – Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 terus mencetak rekor baru.

Ini adalah sejarah yang membanggakan mengingat para atlet cukup lama vakum karena pandemic yang membatasi rung gerak mereka

Tujuh rekor baru tercipta di kelas atletik dan selam kolam, berikut detailnya yang dilansir dari laman PON.

1. Rio Maholtra

Dari arena atletik, Rio Maholtra asal Sumatera Selatan torehkan rekor di Mimika Sport Complex (MSC), pada Selasa Oktober 2021.

Baca Juga: Atlet Kembar Tim Tenis Putri Untuk DKI Jakarta keok Lawan Atlet Jawa Timur

Ia tampil menawan di nomor lari gawang jarak 110 meter putra dengan mencatat waktu 14,11 detik.

Catatan tersebut mematahkan rekor milik Eli Zakaria dari Jawa Timur.

Pada PON XVI 2004 di Sumatera Selatan Eli Zakaria  menorehkan waktu 14,16 detik.

2. Tyas Murtiningsih

Pada Rabu 6 Oktober 2021, Tyas Murtiningsih dari Jawa Barat memecahkan rekor lari 100 meter putri dengan catatan waktu 11,67 detik.

Baca Juga: Rekor PON Pecah! Tyas Murtiningsih Cetak Sejarah Baru di Lari 100 Meter, Lewati Irene Truitje Joseph

Halaman:

Editor: Dian Purnamasari

Sumber: PON XX 2021 Papua


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x