Rachmawati Soekarnoputri Meninggal Dunia, Ketahui 4 Saudaranya yang Juga Anak Bung Karno

- 3 Juli 2021, 18:15 WIB
Rachmawati Soekarnoputri, sosok putri Bung Karno yang cerdas meski kerap bicara blak-blakan
Rachmawati Soekarnoputri, sosok putri Bung Karno yang cerdas meski kerap bicara blak-blakan /Antara/Muhamad Zulfikar

Selain Rachma dan Megawati, masih ada pula Sukmawati Soekarnoputri yang terlahir dari pasangan Bung Karno dan Fatmawati.

Sukmawati sama seperti Rachmawati, juga terjun ke dunia politik, Sukma merupakan ketua dari Partai Nasional Indonesia Marhaenisme.

3. Guruh Soekarnoputra

Guruh Soekarnoputra agaknya menjadi putra Bung Karno yang enggan berkecimpung di dunia politik.

Baca Juga: PPKM Darurat Diberlakukan Khusus di Jawa dan Bali, Ketahui Alasannya

Guruh memilih menggeluti bidang seni dan  terkenal sebagai maestro tari dan musik modern kontemporer.

Nama Guruh tersohor hingga mancanegara, kala mempertunjukkan tarian-tarian ciptaanya.

4. Guntur Soekarnoputra

Guntur Soekarnoputra, merupakan kakak dari Rachmawati Soekarnoputri. Lahir sebagai anak sulung Bung Karno dan Fatmawati.

Guntur Soekarnoputra memiliki sikap yang berbeda tentang dunia politik. Dirinya enggan terjun meneruskan trah Soekarno.

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini