Taeyeon Girls Generation Dituding Berspekulasi atas Kasus Pembelian Tanah yang Menimpanya

- 28 Oktober 2021, 20:23 WIB
Taeyeon Girls Generation
Taeyeon Girls Generation /Instagram/@taeyeon_ss

PONOROGO TERKINI - Taeyeon Girls Generation sebelumnya dilaporkan menjadi korban dalam kasus penipuan real estate.

Namun netizen mulai menuduh Taeyeon berspekulasi, yaitu membeli sebidang tanah dengan harapan dapat menjualnya untuk mendapatkan keuntungan di masa depan setelah pembangunan.

Taeyeon dirumorkan kehilangan uang pribadinya sekitar $ 938.000 USD atas pembelian tanah di Distrik Hanam, Provinsi Gyeonggi pada tahun 2019.

Tanah yang dia beli berada di daerah pegunungan, kedepannya untuk tujuan konservasi.

Baca Juga: Taeyeon SNSD Ditipu Perusahaan Real Estate Sebesar Rp13,3 Miliar, SM Entertainment Cuci Tangan

Koreaboo melaporkan, setelah kabar tersebut meluas, Taeyeon akhirnya memberikan klarifikasi terkait pembelian tanah tersebut.

“Saya mengunggah posting ini karena tampaknya segala sesuatunya digambarkan dengan cara yang berbeda dari tujuan awal saya, tulis Taeyeon dilaman instagramnya.

Baca Juga: Sempat Dihapus saat Skandal Aktor K Meledak, Iklan Kim Seon Ho Kini Kembali!

Dalam unggahannya, Taeyeon menceritakan bahwa ia memiliki impian bahwa tanah yang ia beli akan dijadikan tempat tinggal untuk orangtuanya.

Bahkan, pembelian tanah tersebut juga sudah disetujui oleh orang tua Taeyeon, dan mereka membuat keputusan bersama.

Halaman:

Editor: Dian Purnamasari

Sumber: Korea Boo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini