Lima Kebiasaan Sepele yang Bikin HP Cepat Rusak, Salah Satunya Asal Pilih Charger

- 20 April 2022, 11:48 WIB
Kebiasaan sepele yang bisa merusak HP
Kebiasaan sepele yang bisa merusak HP /Ilustrasi Pixabay/ markusspiske

Baca Juga: 2 Cara Cek NIK Sendiri Lewat HP, Tak Butuh Paket Internet

Sebenarnya itu hanya akan membuat baterai telepon seluler mengalami penurunan. Sehingga ada baiknya charge HP saat indikator menunjukkan 30 persen agar performa tetap bagus.

Asal pilih charger

Asal pilih charger HP ini biasanya terjadi lantaran bawaan aslinya sudah rusak.

Tak masalah bila gunakan charger bukan bawaan asli handphone, tetapi harus selektif soal kabel dan adapter.

Baca Juga: Cara Cek Tagihan Listrik Lewat Aplikasi PLN Mobile, Cuma Andalkan HP

Malas update software

Kebiasaan yang sering dilakukan pengguna adalah malas update software. Padahal jika rajin update maka keamanan dan kinerja handphone juga terjaga.

Membiarkan charger tersambung saat baterai penuh

Kebiasaan sepele yang sering dilakukan adalah membiarkan charger tetap tertancap di HP meski baterai sudah terisi penuh.

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Instagram @kemenkominfo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x