Temukan Keistimewaan Gua Batu Cermin Labuan Bajo, Wisata yang Pernah Dikunjungi Jokowi

- 29 Juni 2021, 14:18 WIB
Liburan ke Labuan Bajo makin lengkap dengan mengunjungi Gua Batu Cermin
Liburan ke Labuan Bajo makin lengkap dengan mengunjungi Gua Batu Cermin /Kolase/Unsplash/Fivani Cahyadi, flickr/helminadia

Tepat di samping pos retribusi terdapat papan bertuliskan "Welcome To Batu Cermin".

Baca Juga: Jatuh Bangun Ahok Sebagai Pengusaha Sukses, Intip Inspirasi Perjalanan Bisnis Basuki Tjahaja Purnama

Terdapat jalan setapak berbahan semen dan coneblock selebar satu meter sepanjang 300 meter akan menjadi akses menuju pintu gua.

Wisatawan perlu memperhatikan pakaiannya saat menjelajah gua. Disarankan berpakaian kasual dan memakai alas kaki bersol bahan karet.

Pastikan membawa perbekalan makanan dan minuman yang cukup memenuhi kebutuhan penjelajahan.

4. Menyuguhkan panorama alam yang menakjubkan

Sebelum memasuki perut bumi Gua Batu Cermin, wisatawan harus melewati jalan setapak.

Sepanjang jalan setapak, pengunjung akan akan melewati ribuan rumpun bambu yang melengkung indah.

Rumpun bambu terlihat seperti kanopi alami yang sejuk, seolah menjadi gerbang masuk untuk menyambut kedatangan setiap orang.

Jika beruntung, wisatawan akan berjumpa dengan kawanan kera ekor panjang yang ramah.

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Indonesia.go.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x