8 Olahraga Terbaik untuk Menurunkan Berat Badan, Semua Gampang Dilakukan

- 24 Juni 2021, 21:21 WIB
Ilustrasi melakukan relaksasi
Ilustrasi melakukan relaksasi /Pixabay/Irina L

2. Yoga

Yoga bisa membakar cukup banyak kalori serta memberikan manfaat bagi kebugaran tubuh.

Latihan ini juga sangat populer untuk menghilangkan stres.

3. Latihan beban

Berbekal latihan beban, Anda akan terbantu dalam meningkatkan pertumbuhan otot serta membangun kekuatan.

Bahkan olahraga satu ini bisa meningkatkan metabolisme istirahat (RMR), atau seberapa banyak kalori yang dibakar oleh tubuh ketika istirahat.

4. Berjalan

Berjalan termasuk salah satu cara nyaman untuk pemula yang ingin memulai olahraga tanpa kewalahan.

Baca Juga: Menantu Habib Rizieq Shihab Divonis Setahun Penjara, Buntut Kasus Tes Swab RS Ummi

Harvard Health memprediksi orang dengan berat 155 pon atau setara dengan 70 kg bisa membakar 167 kalori per 30 menit berjalan dengan kecepatan sedang 4 mph.

5. Berenang

Di dalam air kamu tidak akan merasa berat. Namun menurut sebuah studi 12 minggu terhadap 24 wanita paruh baya menunjukkan hasil yang menakjubkan.

Di mana berenang selama 60 menit 3 kali tiap minggu bisa sangat signifikan dalam mengurangi lemak tubuh, risiko penyakit jantung, serta tingkatkan fleksibilitas.  

6. Latihan interval

Gerakan yang juga dikenal dengan latihan interval intensitas tinggi (HIIT) ini biasanya berlangsung selama 10 hingga 30 menit untuk bisa membakar banyak kalori.

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini