Mengenal 4 Spesifikasi Sarung Tangan Khusus Pemadam Kebakaran yang Memiliki Perlindungan Ekstra

- 13 September 2021, 10:15 WIB
Kegiatan pemadaman api oleh petugas damkar
Kegiatan pemadaman api oleh petugas damkar /Instagram/@damkarsurakarta

PONOROGO TERKINI - Pernahkah Anda berfikir bagaimana cara petugas pemadam kebakaran (damkar) melindungi tangannya ketika berhadapan dengan api?

Sudah tentu para petugas damkar memiliki sarung tangan khusus yang dapat menahan panas kobaran si jago merah.

Sarung tangan ini memiliki bahan dasar berupa SUEDE atau bisa juga berasal dari kulit sapi.

Baca Juga: 4 Keunggulan Boots Safety Petugas Damkar, Sepatu Tahan Api untuk Cegah Luka Bakar

Selain didesain untuk tahan terhadap api, sarung tangan khusus ini juga memiliki daya tahan yang kuat.

Sehingga sangat mendukung kinerja dari para petugas pemadam kebakaran.

Sarung tangan damkar ini sebenarnya juga dijual secara bebas di pasaran, namun dengan harga sepuluh bahkan dua puluh kali lipat dibandingkan sarung tangan biasa.

Berikut adalah 4 spesifikasi sarung tangan khusus pemadam kebakaran yang memiliki perlindungan ekstra.

Baca Juga: Mengenal Baju Hazmat, APD Tenaga Medis yang Mirip Pakaian Astronot

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Damkar Banda Aceh


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini