Cara Membuat Google Form di Android dan iOS dengan Mudah

- 8 September 2021, 12:58 WIB
Google Forms
Google Forms /Tangkapan layar Google Form/ Google

Melalui ponsel atau tablet Android, buka browser web seluler seperti Chrome.

Baca Juga: 5 Langkah Mudah Buat Kuesioner Online di Google Form, Cepat dan Anti Ribet

Buka forms.google.com, lalu formulir yang baru akan terbuka secara otomatis.

Pengguna dapat menambahkan, mengedit, dan memformat teks, gambar, atau video dalam formulir.

Jika sudah siap pengguna dapat mengirim formulir kepada orang lain dan mengumpulkan respons mereka.

Membuat Google Form di IOS

Bagi pengguna iPhone, bisa buka browser web seluler seperti Safari, kemudian buka forms.google.com. Formulir yang baru akan terbuka otomatis.

Baca Juga: Google Chrome Versi 93, Aplikasi Web Terbaik untuk Desktop dan Android

Pengguna dapat menambahkan, mengedit, dan memformat teks, gambar, atau video dalam formulir.

Jika sudah siap pengguna dapat mengirim formulir kepada orang lain dan mengumpulkan respons mereka.

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Support Google


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini