Pandemi Belum Usai, WHO Peringatkan Ancaman Varian Baru Covid-19 yang Lebih Berbahaya

- 17 Juli 2021, 04:35 WIB
 WHO memperingatkan adanya varian baru Covid-19 yang lebih berbahaya dan membuat masa pandemi sulit dihentikan.
WHO memperingatkan adanya varian baru Covid-19 yang lebih berbahaya dan membuat masa pandemi sulit dihentikan. /Pixabay/gerald

Di tengah kondisi ini, WHO terus mengingatkan bila penggunaan masker, menjaga jarak fisik, memastikan kebersihan tangan, dan peningkatan sirkulasi udara dalam ruangan tetap menjadi kunci untuk mengurangi penularan.

WHO juga meminta program vaksinasi menjadi prioritas, terutama perhatian akses vaksin yang lebih adil.

“Banyak negara sekarang telah memvaksinasi populasi prioritas mereka, direkomendasikan bahwa dosis harus dibagi dengan negara-negara yang memiliki akses terbatas sebelum memperluas program vaksinasi nasional ke kelompok risiko yang lebih rendah."***

Halaman:

Editor: Dian Purnamasari

Sumber: WHO


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x