Cara Cek Tagihan Listrik PLN Lewat SMS, Bisa Berlangganan

- 4 November 2021, 20:15 WIB
Ilustrasi, cara cek tagihan listrik melalui SMS
Ilustrasi, cara cek tagihan listrik melalui SMS /Pixabay/relexahotels

Misalnya, PLN ON 987323847361 kirim ke 8123.

Bila ingin berhenti berlangganan informasi tagihan listrik setiap bulan melalui SMS, maka bisa dengan cara kirim sms dengan format PLN (spasi) OFF (spasi) 12 digit ID pelanggan, kirim ke 8123.

Sebagai contoh: PLN OFF 987323847361 lalu kirim SMS ke 8123

Perlu diketahui, untuk cek tagihan listrik PLN lewat SMS ini akan dikenakan biaya sebesar Rp500 per SMS yang dikirimkan.

Angka tersebut belum termasuk PPN 10% yang akan dikenakan pada pelanggan dari semua jenis provider.***

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah