Memperingati 100 Tahun Partai Komunis Tiongkok, Presiden Xi Jinping Beri Peringatan Keras

- 1 Juli 2021, 13:38 WIB
Peringatan 100 tahun Partai Komunis Tiongkok di lapangan Tiananmen Beijing
Peringatan 100 tahun Partai Komunis Tiongkok di lapangan Tiananmen Beijing /The Guardian

Ponorogo Terkini - Peringatan keras dilontarkan oleh Presiden Tiongkok, Xi Jinping pada saat acara peringatan 100 tahun Partai Komunis Tiongkok (PKT). 

Presiden Xi Jinping memperingatkan bahwa Tiongkok tidak akan diganggu oleh siapapun. 

Tiongkok tidak mengizinkan adanya intimidasi dari pasukan asing atau juga "ucapan yang sok suci".

Baca Juga: Mobil Terbalik di Jalan Tol, Bintang Arsenal Ainsley Maitland-Niles Selamat dalam Kecelakaan Parah

Hal ini dikemukakan oleh Xi Jinping ketika memberikan sambutan sambil berdiri di gerbang di atas potret Mao Zedong.

 

"Bagi siapapun yang mencoba untuk menyerang maka akan bertemu dengan dinding baja yang kokoh ditempa oleh 1,4 miliar orang," ungkap presiden Xi Jinping.

Pernyataan yang diungkapkan presiden tersebut disambut dengan riuhan tepuk tangan para hadirin yang memadai lapangan Tiananmen Beijing.

Baca Juga: Belitong Geopark Diakui UNESCO, Salah Satu Wisata Kebanggaan Indonesia

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x