Gangguan Mental Bisa Terjadi pada Anak-anak dan Remaja, Ketahui Gejala serta Cara Meningkatkan Kesehatan Jiwa

- 24 Mei 2021, 07:45 WIB
Seorang anak yang sedang bermain cat.
Seorang anak yang sedang bermain cat. /Pexels/ Sharon McCutcheon

Ponorogo Terkini – Kesehatan mental sama pentingnya dengan kesehatan tubuh. Tapi sayangnya masih banyak orang yang kurang menyadari bahwa kesehatan mental sangat penting.

Mental yang sehat tentu akan sangat mempengaruhi cara Anda untuk berpikir dan merasakan bagaimana kondisi Anda dan orang-orang di sekitar.

Kesehatan mental juga dapat menciptakan hubungan yang positif, mengambil keputusan dengan baik dan bisa mengatasi masalah.

Baca Juga: 9 Cara Menjaga Kesehatan Mental Diri Bagi Orang Tua yang Sering Abai

 

Anak-anak dan remaja dengan kondisi mental yang sehat tentu akan berdampak positif untuk dirinya, seperti lebih berprestasi, membangun persahabatan yang baik dan mudah mempelajari hal baru.

Hingga sekarang ini sudah banyak kasus yang terjadi karena remaja mengabaikan kesehatan mental mereka.

Dilansir dari Family Doctor, masalah mental yang serius akan menimbulkan dampak negatif seperti emosional yang parah, murung, menggunakan obat terlarang, bahkan bunuh diri.

Meningkatkan Kesehatan Mental Remaja

Halaman:

Editor: Yanita Nurhasanah

Sumber: Family Doctor


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x