Sejarah Nasi Menjadi Makanan Pokok Orang Indonesia, Dibawa Masuk Pedagang India

- 7 September 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi nasi
Ilustrasi nasi /Pexels/ Dmitriy Ganin

 Baca Juga: Resep Dimsum Ayam Murah Meriah Tapi Istimewa, Bisa Jadi Ide Jualan Juga Lho!

Kenyataannya, sebagian besar rakyat kita tidak terbiasa dengan nasi. Malah kebiasaan mengkonsumsi makanan seperti sagu, ubi, thiwul, dan ketela dianggap kaum melarat.

Beras menjadi simbol kemakmuran dan keberhasilan dari segi ekonomi.

Sayangnya, pemerintah di masa itu malah menjadikan beras sebagai barang komoditi politik dan membagikannya sebagai beras raskin.

Di masa Orde Baru, sektor pertanian menjadi sektor primadona dalam kemajuan pembangunan negara.

 Baca Juga: Intip 2 Suguhan Nikmat dan Segar di Siang Bolong, Es Sagu Mangga dan Sorbet Mangga

Bahkan di tahun 1986, Indonesia berhasil mencapai swasembada beras hingga Presiden Suharto mendapatkan penghargaan dari Badan Pangan Dunia.

Ditarik dari sejarah panjangnya, Program Repelita I-V menjadi tonggak awal perubahan pangan di masyarakat Indonesia.

Pemerintah pusat saat itu terus mengedepankan peningkatan produktivitas bercocok tanam.

Misalnya membangun infrastruktur pendukung, mensosialisasikan cara bertani dan teknologi pertanian terbarukan, serta membangun pabrik pupuk sebagai penjamin mutu.

Halaman:

Editor: Arifkha Khairon Nissa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah